Makassar – Demi mencegah terjadinya kemacetan arus lalu lintas di wilayah Biringkanaya, personel Unit Lalu Lintas Polsek Biringkanaya melaksanakan pengaturan lalu lintas pada Senin (17/3/2025). Kanit Lantas Polsek Biringkanaya, AKP Juanda, dalam keterangannya menyampaikan bahwa pihaknya telah menempatkan personel di beberapa titik rawan kemacetan guna memastikan kelancaran arus lalu lintas. “Anggota kami sudah ditempatkan di beberapa titik strategis di wilayah …
Read More »Gerak Nyata Polri Wujudkan Asta Cita, 20 SPPG Siap Distribusikan MBG
Jakarta – Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo bersama Menteri Pendidikan Dasar Menengah Abdul Mu’ti, Kepala Badan Gizi Nasional Dadan Hindayana, dan Ketua Yayasan Kemala Bhayangkari Ny. Juliati Sigit Prabowo, meresmikan 20 Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG). Jenderal Sigit menjelaskan, dari 20 SPPG yang diresmikan, empat berada di tingkat Mabes Polri dan 16 di polda prioritas. Peresmian SPPG ini merupakan …
Read More »Dukung Program Makan Bergizi Gratis, Kapolri Resmikan Operasional SPPG Polri
Jakarta – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meresmikan operasional Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Polri di Pejaten, Jakarta Selatan. SPPG ini dibangun untuk mendukung pelaksanaan makan bergizi gratis (MBG) yang merupakan program andalan Presiden Prabowo Subianto. Adapun peresmian operasional SPPG ditandai dengan pengguntingan pita. Mendikdasmen Abdul Mu’ti, Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi serta Kepala Badan Gizi Nasional (BGN) …
Read More »Safari Subuh di Tamalate, Kapolrestabes Makassar Imbau Warga Aktif Jaga Keamanan
Makassar – Kapolrestabes Makassar, Kombes Pol Arya Perdana, SH, SIK, M.Si, bersama Pejabat Utama (PJU) Polrestabes Makassar melaksanakan kegiatan Safari Subuh di Masjid Babul Hidayah, Jalan Dg. Tata, Kompleks Hartaco Indah, Kecamatan Tamalate, Kota Makassar, pada Senin (17/03/2025). Dalam kesempatan tersebut, Kapolrestabes Makassar menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada para jemaah yang hadir. Ia menekankan bahwa kegiatan Safari Subuh merupakan upaya untuk …
Read More »Ramadhan Pererat Tali Silaturahmi, Keluarga Besar Polsek Manggala Gelar Buka Puasa Bersama
Makassar – Dalam rangka mempererat tali silaturahmi di bulan suci Ramadhan, Keluarga Besar Polsek Manggala beserta Bhayangkari menggelar acara buka puasa bersama di halaman Mapolsek Manggala, Jalan Lasuloro Raya, Kelurahan Manggala, Kecamatan Manggala, pada Sabtu (15/03/2025) petang. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Manggala, Kompol Semuel To’Longan, S.H., M.H., M.Si., dan dihadiri oleh Wakapolsek AKP Widodo, Ketua Bhayangkari Ranting Manggala Ny. …
Read More »Polsek Panakkukang Berbagi Takjil Gratis, Berkah Ramadhan Kepada Pengendara dan Pengguna Jalan
Makassar – Bulan Ramadan menjadi momen berbagi kebaikan, termasuk bagi jajaran Polsek Panakkukang yang menggelar kegiatan sosial dengan membagikan takjil gratis kepada para pengguna jalan di depan Mako Polsek Panakkukang Jalan Pengayoman Kecamatan Panakkukang Kota Makassar, Pada Sabtu (15/03/2025) sore. Kapolsek Panakkukang AKP Akhmad Alfian, S.I.K., M.H memimpin langsung kegiatan ini. Turut hadir Kanit Binmas AKP Baslah serta sejumlah personel …
Read More »Kapolrestabes Makassar Buka Puasa Bersama dengan Wahdah Islamiyah
Makassar – Kapolrestabes Makassar, Kombes Pol Arya Perdana, SIK, MH, menghadiri acara buka puasa bersama yang diselenggarakan oleh Ormas Islam Wahdah Islamiyah di Kantor Pusat Wahdah Islamiyah, Jalan Antang Raya No. 48, Kota Makassar, pada Sabtu (15/3/2025). Acara ini dihadiri Wali Kota Makassar Munafri Arifudin, S.H., Kabintal Jahradam Hasanuddin Kolonel Cba Arwan Arsib, S.E., Kapolsek Manggala Kompol Semuel To’Longan, S.H., M.H., …
Read More »Polisi di Makassar Beri Imbauan Kamtibmas kepada Remaja Usai Salat Subuh
Makassar – Untuk mencegah semakin maraknya kenakalan remaja, Bhabinkamtibmas Kelurahan Sinrijala Polsek Panakkukang, AIPTU Anwar Madjid, melaksanakan sambang dan penyuluhan kepada sekelompok remaja yang sedang berkumpul usai melaksanakan salat subuh, Sabtu (15/03/2025). Dalam kesempatan tersebut, AIPTU Anwar Madjid menyampaikan pesan-pesan kamtibmas agar para remaja selalu menjaga diri, tidak mudah terpengaruh oleh hal-hal negatif di lingkungan sekitar, serta meningkatkan kewaspadaan terhadap …
Read More »Polsek Bontoala Berbagi Berkah Ramadhan, Bagikan Takjil untuk Masyarakat
Makassar – Dalam semangat kepedulian dan berbagi di bulan suci Ramadhan, personel Polsek Bontoala menggelar aksi sosial dengan membagikan takjil kepada pengguna jalan di depan Mako Polsek Bontoala, Jalan Sunu, Kota Makassar, Jumat (14/03/25). Kegiatan ini bertujuan untuk membantu masyarakat yang masih dalam perjalanan saat waktu berbuka puasa tiba. Sejumlah personel tampak antusias membagikan takjil kepada pengendara roda dua …
Read More »Kapolrestabes Makassar dan Bhayangkari Bagikan Takjil Ramadhan kepada Pengendara
Makassar – Kapolrestabes Makassar, Kombes Pol Arya Perdana, S.H., S.I.K., M.S.I., bersama Ketua Bhayangkari Cabang Tabes Makassar, Ny. Emma Arya Perdana, menggelar kegiatan sosial dengan membagikan takjil kepada para pengendara dan warga yang melintas di Jalan Penghibur, Kelurahan Losari, Kecamatan Ujung Pandang, Kota Makassar, Jumat, (14/3/2025). Dalam aksi sosial ini, Kapolrestabes Makassar beserta jajaran pengurus Bhayangkari Cabang Tabes Makassar secara …
Read More »